BAHAN - BAHAN :
500 gr singkong, potong-potong2 sdm margarin
60 gr SASA Santan Bubuk
50 gr gula halus
garam secukupnya
½ sdt pasta pandan
100 gr keju parut
.
CARA MEMBUAT :
1 Kukus singkong hingga matang dan merekah, haluskan.
2 Masukkan singkong, margarin, , gula halus, garam dan taburi Sasa Santan Bubuk ke dalam wadah, aduk rata.
3 Bagi adonan menjadi dua bagian. Satu bagian diberi pasta pandan dan bagian lainnya biarkan putih.
4 Pipihkan setiap adonan, tumpuk adonan hijau terlebih dahulu, kemudian adonan putih, lalu tambahkan keju parut pasa satu sisi yang akan digulung.
5 Gulung getuk, kemudian potong-potong. Sajikan